Game Slot: Bisakah Manusia Melawan Mesin?
Mesin adalah ciptaan manusia. Namun seringkali ciptaan itu mengalahkan penciptanya sendiri. Jika anda melihat sebuah foto pemain catur diatas, maka selamat, anda baru saja melihat ilustrasi dari seorang pemain catur terbaik di dunia yang tidak pernah kalah sekalipun dalam pertandingannya. Beliau bernama Garry Kasparov, seorang GrandMaster catur dunia yang legendaris yang tidak mengenal kegagalan. Bahkan, pada tahun 1991, beliau sempat mengamankan posisi sebagai pecatur dengan ELO rating terbesar di dunia, yaitu sebesar 2851 point. Namun semua gelar itu jatuh di hadapan sebuah komputer. Sebuah komputer catur yang bernama Deep Blue pada tahun 1996 mengalahkan Kasparov hanya dalam 19 gerakan. Pertanyaannya: Bagaimana bisa sesuatu yang kita ciptakan mengalahkan diri kita sendiri? Lantas, apakah AI yang tertanam dalam game slot bisa dikalahkan manusia? AI atau Artificial Intelligence